Anggota Polsek Cipatujah melaksanakan himbauan Kamtibmas

    Anggota Polsek Cipatujah melaksanakan himbauan Kamtibmas

    *Darawati*
    Bhabinkamtibmas Bripka Irwan Setiawanto melaksanakan kegiatan sambang dan silaturahmi dengan warga masyarakat Desa Darawati Kec. Cipatujah.

    (Selasa, 23/07/2024)

    Bhabinkamtibmas pada kesempatan tersebut menyampaikan arahan dan himbauan Kamtibmas kepada masyarakat, dikarenakan sekarang sedang musim pancaroba agar senantiasa menjaga pola hidup sehat agar terhindar dari wabah penyakit, agar tidak terlibat dalam judi online yang sekarang ini marak terjadi, menggiatkan kembali Ronda Malam untuk mencegah terjadinya kejahatan Curat, Curas, Curanmor (C3), Waspada Tindak Pidana Perdagangan orang ( TPPO ) hindarkan diri menjadi korban atau pelaku perdagangan orang sesuai dengan Undang - undang Republik Indonesia nomor 21 tahun 2007 Pemberantasan TPPO dan Perpres No.19 tahun 2023 tentang rencana Aksi Nasional  Pencegahan dan Penanganan Tindak Pidana Penjualan Orang ( TPPO ). Disampaikan juga kepada warga masyarakat agar membantu pihak kepolisian dalam mewujudkan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif serta apabila terjadi tindak pidana maupun gangguan Kamtibmas lainnya agar segera melapor ke Polsek Cipatujah

    Warga masyarakat pun menyambut baik dan mengucapkan terimakasih dengan adanya kunjungan dari pihak Kepolisian dalam hal ini Bhabinkamtibmas yang senantiasa hadir di tengah masyarakat untuk menciptakan situasi Kamtibmas yang kondusif dilingkungan masyarakat.

    polrestasikmalaya
    Tasikmalaya.

    Tasikmalaya.

    Artikel Sebelumnya

    Anggota Polsek Cipatujah melaksanakan sambang...

    Artikel Berikutnya

    Anggota Polsek Cipatujah memberi arahan...

    Berita terkait

    Polsek Cibalong hadiri Pelantikan dan Pengukuhan Pengurus Majelis Ulama Indonesia (MUI) Desa se-Kec. Cibalong
    Kapolsek Cigalontang Iptu Aan Supyadi beserta Anggota Aipda Furqon dan Bripka Ecep Yayan melaksanakan kegiatan silaturahmi dengan warga Masyarakat Desa Sukamanah Kec Cigalontang
    Guna menjaga kondusifitas kamtibmas dan kenyamanan warga, Bhabinkamtibas  Desa Parungponteng Polsek Parungponteng melaksanakan Kegiatan Monitoring
    Polsek Salawu Tingkatkan Patroli KRYD dan Sampaikan Pesan Kamtibmas
    Polsek Cikalong senantiasa hadir di tengah-tengah masyarakat untuk menciptakan rasa aman dan nyaman
    Polsek Salawu Tingkatkan Patroli KRYD dan Sampaikan Pesan Kamtibmas
    Polisi Lakukan Pengamanan Syukuran Kelompok Nelayan Cipatujah, Tasikmalaya
    Polsek Cibalong hadiri Pelantikan dan Pengukuhan Pengurus Majelis Ulama Indonesia (MUI) Desa se-Kec. Cibalong
    Kapolsek Cigalontang Iptu Aan Supyadi beserta Anggota Aipda Furqon dan Bripka Ecep Yayan melaksanakan kegiatan silaturahmi dengan warga Masyarakat Desa Sukamanah Kec Cigalontang
    Guna menjaga kondusifitas kamtibmas dan kenyamanan warga, Bhabinkamtibas  Desa Parungponteng Polsek Parungponteng melaksanakan Kegiatan Monitoring
    Anggota Polsek Tanjungjaya Melaksanakan Kegiatan Pengaturan Arus Lalu Lintas Penyebrangan Siswa Diwilayah Desa Cibalanarik
    Bhabinkamtibmas Polsek Salopa melaksanakan kegiatan Silaturahmi dan Himbauan Kamtibmas dalam rangka menghadapi pilkada 2024
    Polisi Polsek Sukaraja Hadir Ditengah Masyarakat Yang Sedang Beraktifitas
    Ikut Jejak Ayah Jadi Abdi Negara, Atlet Paralimpik Ini Masuk Bintara Polri
    Patroli KRYD Dilaksanakan Oleh Anggota Polsek Cibalong Demi Menjaga Keamanan Masyarakat

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Upacar 17an, Diiikuti Seluruh Prajurit
    Irjen TNI Tegaskan Komitmen Satgas TNI Berantas Judi Online, Narkoba, Penyulundupan dan Korupsi
    KRI Sultan Iskandar Muda-367 Tiba Di Beirut Lebanon
    Kontingen Garuda Satgas BGC 39 F Monusco Berikan Bantuan Dana Untuk Masjid Said Di Kanyasi Village, Kongo

    Tags